Sop Kepala Sapi RM Fendi: Akulturasi Sajian Betawi & Sunda dari Ciangsana
Kami menyusuri Jalan Raya Ciangsana Kecamatan Gunung Putri Bogor, siang menjelang sore dan ditemani mendung yang menggelayut, tujuan perjalanan kami mencari Rumah Makan Khas…
Tropic Restoran: Menikmati Es Krim dengan Taburan Kenangan
Pasar Baru sejak dulu sudah ternama sebagai salah satu pusat kuliner di Jakarta. Tempat berkumpulnya campuran kuliner beragam latar belakang dari pengaruh Tionghoa, sajian…
Mie Ayam Dondon: Mie Ayam Gerobakan Saksi Perubahan Blok M
Sudah ada sejak tahun 80-an, menjadi salah satu mie ayam di kawasan Blok M yang ternama dengan jenama Mie Ayam Dondon. Dan memang kawasan…
Ketan Susu Kemayoran, Sajian Merakyat Sejak 1958
Area Kemayoran tidak saja identik dengan Jakarta Fair, di sini juga menyimpan kuliner khas berbahan ketan dengan taburan parutan kelapa, dan dipermanis dengan tetesan…
Toko Roti Tegal: Tempat Soe Hok Gie Menyatakan Cinta Terakhir Kali
Berbicara soal Tegal, ternyata tidak hanya soal warteg. Di kawasan Matraman, Jakarta Timur, kami menyambangi toko roti legendaris sejak tahun 1960-an, yang bernama “Toko…